www.halloriau.com


BREAKING NEWS :
KPU Dumai Tetapkan Paisal-Sugiyarto Sebagai Wako dan Wawako Dumai 2025-2030
Otonomi
Pekanbaru | Dumai | Inhu | Kuansing | Inhil | Kampar | Pelalawan | Rohul | Bengkalis | Siak | Rohil | Meranti
 


Banjir Landa Kampar, Pemprov Riau Kirim Bantuan Logistik
Jumat, 17 Januari 2025 - 15:10:55 WIB

PEKANBARU - Pemerintah Provinsi (, Jumat (17/1/2025).

Bantuan ini disalurkan berdasarkan permintaan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kampar melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kampar.

"Hari ini kami sedang menyiapkan bantuan logistik untuk korban terdampak banjir di Kampar. Bantuan tersebut berdasarkan permintaan BPBD Kampar. InsyaAllah hari ini juga kita salurkan," kata Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah dan Pemadam Kebakaran (BPBD Damkar) Provinsi Riau, M Edy Afrizal melalui Kepala Bidang Kedaruratan, Jim Ghafur.

Bantuan logistik yang disalurkan BPBD Riau meliputi mie instan 25 karton, gula 50 kilogram, minyak goreng 24 liter, sarden 48 kaleng.

"Kemudian ada selimut 50 lembar, matras 50 lembar, hygiene kids 50 paket, sabun cair 720 botol, sabun batang 720 batang, dan hand sanitizer 480 botol," kata Jim.

Selain bantuan dari BPBD Riau, sebut Jim Ghafur, Dinas Sosial Riau juga mengirim bantuan untuk korban terdampak banjir di Kampar. Hal ini karena beberapa kecamatan di Kampar sudah dilanda banjir.

"Bantuan Dinas Sosial Riau itu diantaranya, beras 2.500 Kg, mie instan 250 kardus, gula 200 Kg, minyak goreng 200 liter, air mineral 250 kardur," tutupnya.

Untuk diketahui, wilayah Kabupaten Kampar yang terdampak banjir diantaranya, Kampar Kiri (Desa Kuntu, Teluk Paman Timur, Sungai Paku).

Kemudian Kecamatan Gunung Sahilan (Desa Sahilan Darussalam, Gunung Sahilan, Subarak). Selanjutnya Kecamatan Kampar Kiri Hilir (Desa Mantulik).

Penulis: Sri Wahyuni
Editor: M Iqbal

   


Jika Anda punya informasi kejadian/peristiwa/rilis atau ingin berbagi foto?
Silakan SMS ke 0813 7176 0777
via EMAIL: [email protected]
(mohon dilampirkan data diri Anda)


BERITA LAINNYA    
KPU Dumai gelar pleno tetapkan Paisal-Sugiyarto sebagai Wako dan Wawako Dumai 2025-2030 di Hotel Grand Zuri Dumai (foto/bambang)KPU Dumai Tetapkan Paisal-Sugiyarto Sebagai Wako dan Wawako Dumai 2025-2030
27 tersangka jaringan pengedar ganja dibekuk Satnarkoba Polres Pelalawan (foto/Andy)Polres Pelalawan Tangkap 27 Pengedar Ganja, Barang Bukti Capai 2,8 Kg
PSPS Pekanbaru vs Deltras.(foto: int)PSPS Pekanbaru Vs Deltras Malam Nanti: Pertarungan Terakhir Demi Promosi Liga 1
Kanitres Polsek Bangko, Iptu Irwandy Turnip. (Foto: Afrizal)Polsek Bangko Ringkus 3 Pengedar Narkoba, 9,2 Gram Sabu Disita
Ilustrasi nasi kuning. (Foto: dapur kobe)Tips Membuat Nasi Kuning Pulen dan Harum, Dijamin Bikin Keluarga Suka
  Ketua DPC Demokrat Kota Pekanbaru, Tengku Azwendi Fajri (foto/int)TAF Bangga Perjuangan Tim dan Masyarakat Pekanbaru Menangkan AMAN
Kapolres Siak, AKBP Eka Ariandy Putra, M.Si (foto/diana)Cek Kesiapsiaan Polsek Minas, Kapolres Siak Dorong Peningkatan Pelayanan dan Keamanan
Agung Nugroho - Markarius Anwar saat menghadiri rapat paripurna DPRD Pekanbaru soal penetapan walikota dan wakil walikota Pekanbaru terpilih. (Foto: Mimi Purwanti)Jelang Pelantikan, Agung-Markarius Siapkan Tim Percepatan Pembangunan
Pj Walikota Pekanbaru, Roni Rakhmat. (Foto: Dokumentasi HalloRiau)Jelang Pelantikan 20 Februari, Pj Wako Pekanbaru Matangkan Persiapan dengan Tim Transisi
Aksi donor darah dalam rangkaian acara HPN 2025 di Riau yang berlangsung di Makorem 031/Wirabima. (Foto: Istimewa)Gandeng Korem 031/Wirabima, Donor Darah Jadi Pembuka HPN 2025 di Riau
Komentar Anda :

 
 
 
Potret Lensa
Tingkatkan Kualitas SDM, PT BSP - UMRI Teken MoU
 
 
Eksekutif : Pemprov Riau Pekanbaru Dumai Inhu Kuansing Inhil Kampar Pelalawan Rohul Bengkalis Siak Rohil Meranti
Legislatif : DPRD Pekanbaru DPRD Dumai DPRD Inhu DPRD Kuansing DPRD Inhil DPRD Kampar DPRD Pelalawan DPRD Rohul
DPRD Bengkalis DPRD Siak DPRD Rohil DPRD Meranti
     
Management : Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Kode Etik Jurnalistik Wartawan | Visi dan Misi
    © 2010-2025 PT. METRO MEDIA CEMERLANG (MMC), All Rights Reserved