Otomotif
BREAKING NEWS :
Dinkes Terima 8 Unit Armada Ambulans dan Pusling, DPRD Kepulauan Meranti Harapkan Pelayanan Optimal ke Masyarakat
 
Trade In, Cara Nissan Gaet Konsumen
Buruan Tukar Mobil Lama Anda dengan Nissan Baru
Selasa, 17 Januari 2017 - 20:38:16 WIB

PEKANBARU - Mengawali tahun ini, Nissan kembali menghadirkan program trade in atau yang lebih dikenal dengan tukar mobil Nissan lama dengan mobil Nissan baru. Selain itu, anda juga bisa melakukan test drive bagi mobil Nissan yang baru.

Program Trade In dengan uang muka (DP) ringan, cicilan dan bunga ringan ini dihadirkan Nissan secara serentak dibeberapa kota khususnya di Sumatera pada 21 Januari 2017.

"Tujuan dari kegiatan ini untuk mengundang animo tinggi dari masyarakat untuk mengikuti program tersebut. Program ini sengaja dihadirkan. karena Nissan Arengka, Pekanbaru ingin mengundang para konsumen berbondong-bondong untuk datang memanfaatkan event besar ini," ungkap Kemal, dari event organizer Color Box yang dipercaya menggelar event Trade In Nissan Arengka, Pekanbaru, Selasa (17/1/2017).

Dikatakan, Nissan berharap semakin banyak orang yang bisa merasakan bagaimana serunya mengendarai mobil Nissan dengan performa mumpuni dan sarat akan fitur-fitur canggih yang mempermudah mobilitas. 

Nissan Trade In yang akan digelar pada Sabtu, 21 Januari mendatang merupakan sebuah program menarik yang ditujukan untuk memberi kemudahan bagi konsumen untuk memiliki mobil baru Nissan," kata Kemal.

Iven yang digelar pagi hingga sore ini, juga akan menampilkan hiburan, hadiah dan lainnya.

Penulis: Budy Satria
Editor: Unik Susanti

   




Jika Anda punya informasi kejadian/peristiwa/rilis atau ingin berbagi foto?
Silakan SMS ke 0813 7176 0777
via EMAIL: redaksi@halloriau.com
(mohon dilampirkan data diri Anda)


 
Berita Lainnya :
  • Dinkes Terima 8 Unit Armada Ambulans dan Pusling, DPRD Kepulauan Meranti Harapkan Pelayanan Optimal ke Masyarakat
  • WNE Photo Studio Terus Berkembang dan Buka Lapangan Kerja Berkat KUR
  • Beli Gorengan Jasaki Pergedel Jagung Mudah Pakai QRIS
  • KUR Bantu Ice Cream Gaffar Bisa Terus Kembangkan Usaha
  • Tanah Merah Inhil Dilanda Longsor, 8 KK jadi Korban
  •  
    Komentar Anda :

     
     

    Suzuki.
    Emisi Gas Buang Suzuki
    Perawatan AC Suzuki Tips Menghemat Bahan Bakar (BBM) Saat Mengemudi Tips Mengemudi Hemat BBM ala Suzuki tanpa Modifikasi
     
     
    MobiL
    Trade In Festival Astra Daihatsu Pekanbaru
     
     
    Eksekutif : Pemprov Riau Pekanbaru Dumai Inhu Kuansing Inhil Kampar Pelalawan Rohul Bengkalis Siak Rohil Meranti
    Legislatif : DPRD Pekanbaru DPRD Dumai DPRD Inhu DPRD Kuansing DPRD Inhil DPRD Kampar DPRD Pelalawan DPRD Rohul
    DPRD Bengkalis DPRD Siak DPRD Rohil DPRD Meranti
         
    Management : Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Kode Etik Jurnalistik Wartawan | Visi dan Misi
        © 2010-2024 PT. METRO MEDIA CEMERLANG (MMC), All Rights Reserved