www.halloriau.com


BREAKING NEWS :
Beredar Kabar ASN Pemprov Tolak Pemotongan TPP, Ini Respon Gubri Abdul Wahid
Otonomi
Pekanbaru | Dumai | Inhu | Kuansing | Inhil | Kampar | Pelalawan | Rohul | Bengkalis | Siak | Rohil | Meranti
 


Bupati Suhardiman Amby Rombak Jajaran Pejabat Eselon III dan IV, Berikut ini Namanya
Rabu, 22 Januari 2025 - 09:48:54 WIB

KUANSING - Pasca Pemilihan Kepala dan Wakil Kepala Daerah (Pilkada), Bupati Kuantan Singingi (Kuansing), Suhardiman Amby, melakukan mutasi dan melantik 18 pejabat eselon III dan IV. Pelantikan berlangsung pada Selasa (21/1/2025) malam di Pendopo Rumah Dinas Bupati.

Pelantikan ini dipimpin oleh Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah (Sekda) Kuansing, Fahdiansyah. Dari 18 pejabat yang dilantik, rinciannya adalah 7 pejabat eselon III, 4 pejabat eselon IV, 5 pejabat fungsional, 1 kepala Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD), dan 1 Kepala Tata Usaha (KTU) UPTD.

Adapun Pejabat eselon III yang dilantik yaitu Marel Hendra dilantik sebagai Kabag umum Setda. Iwan Wahyudi dilantik sebagai Kabag persidangan dan perundang - undangn Sekretaris DPRD, Almadi sebagai Sekretaris Kesbangpol, Leni Aprini sebagai Kepala bidang Sarana prasarana dan Penyuluhan Dinas Tanaman Pangan , Holtikultura dan Ketahanan Pangan. Berikut Gunawan Nurdianto sebagai Kabid Tata lingkungan di dinas Lingkungan Hidup, Sihandri sebagai Sekcam Pucuk Rantau dan Alfirdaus sebagai Kabag Pengadaan Barang dan Jasa Setda Kuansing.

Pj. Sekda Kuansing, Fahdiansyah dalam arahannya menyampaikan agar seluruh Pejabat yang baru dilantik supaya segera menyesuaikan diri dan menjalankan tugas dengan baik.

Ia juga menjelaskan bahwa pelantikan ini bertujuan untuk mengisi kekosongan jabatan dan telah mendapatkan persetujuan serta izin dari Menteri Dalam Negeri (Mendagri).

Penulis: Ultra Sandi
Editor: M

   


Jika Anda punya informasi kejadian/peristiwa/rilis atau ingin berbagi foto?
Silakan SMS ke 0813 7176 0777
via EMAIL: [email protected]
(mohon dilampirkan data diri Anda)


BERITA LAINNYA    
Gubri Abdul Wahid mengaku belum ada pembahasan lanjutan soal pemotongan TPP ASN (foto/Yuni)Beredar Kabar ASN Pemprov Tolak Pemotongan TPP, Ini Respon Gubri Abdul Wahid
Kapolres Pelalawan, AKBP Afrizal Asri, SIK (foto/Andy)Kapolres Pelalawan Tegas Tolak Premanisme Berkedok Ormas
Kepala Disnakertrans Provinsi Riau, Bobby Rachmat (foto/int)Pemprov Riau Pertegas Regulasi CSR, Kadisnaker: Bukan untuk Golongan Tertentu
Indosat Ooredoo Hutchison jamin jaringan stabil selama Ramadan dan Idulfitri 1446 H (foto/ist)Indosat Ekspedisi Jaringan Andal: Perkuat dan Jamin Konektivitas Stabil Sepanjang Jalur Mudik
Media update dan buka puasa bersama IOH dengan wartawan di Pekanbaru, Senin (18/3/2025).
Koneksi Stabil dan Aman, Indosat Perkuat Jaringannya dengan Teknologi Cognitive Learning
  CSR PT Riau Petroleum Balanjo Baju Rayo Bersama Anak Yatim dan Dhuafa (foto/yuni)Seribu Anak Yatim Piatu dan Dhuafa Belanjo Baju Rayo Bersama Gubri dan Riau Petroleum
Gubri, Abdul Wahid belum keluarkan aturan pakai mobil dinas di libur Lebaran Idulfitri (foto/yuni)Gubri Belum Tetapkan Ketentuan Penggunaan Mobil Dinas saat Cuti Idulfitri 2025
Artis Hana Hanifah kembali diperiksa Ditreskrimsus Polda Riau terkait kasus SPPD Fiktif Setwan DPRD Riau (foto/rri)Kasus SPPD Fiktif Setwan DPRD Riau: Hana Hanifah Diperiksa Ulang, Janji Kembalikan Uang
Ilustrasi ketersediaan BBM di Riau jelang mudik Lebaran Idufitri aman (foto/int)Stok BBM di Riau Jelang Mudik Lebaran Idufitri Aman
Pemprov Riau hadapi defisit anggaran mencapai Rp 2,2 triliun (foto/int)Faktor Penyebab APBD Riau Defisit Rp 2,2 T: PI Blok Rokan, DBH dan Pajak Ranmor
Komentar Anda :

 
 
 
Potret Lensa
Tingkatkan Kualitas SDM, PT BSP - UMRI Teken MoU
 
 
Eksekutif : Pemprov Riau Pekanbaru Dumai Inhu Kuansing Inhil Kampar Pelalawan Rohul Bengkalis Siak Rohil Meranti
Legislatif : DPRD Pekanbaru DPRD Dumai DPRD Inhu DPRD Kuansing DPRD Inhil DPRD Kampar DPRD Pelalawan DPRD Rohul
DPRD Bengkalis DPRD Siak DPRD Rohil DPRD Meranti
     
Management : Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Kode Etik Jurnalistik Wartawan | Visi dan Misi
    © 2010-2025 PT. METRO MEDIA CEMERLANG (MMC), All Rights Reserved