www.halloriau.com


BREAKING NEWS :
Sudah Diingatkan Tapi Bandel, Satpol PP Kepulauan Meranti Sita Minuman Tuak di Selatpanjang
Otonomi
Pekanbaru | Dumai | Inhu | Kuansing | Inhil | Kampar | Pelalawan | Rohul | Bengkalis | Siak | Rohil | Meranti
 


Tak Ada Korban Jiwa
Ini Kebutuhan Mendesak Korban Banjir di Pesisir Selatan
Selasa, 15 Agustus 2023 - 12:05:43 WIB

SILAUT - Ratusan rumah terdampak banjir di Silaut Pesisir Selatan, Sumatera Barat (Sumbar). BPBD Kabupaten Pesisir Selatan membeberkan kebutuhan mendesak bagi warga di lokasi, Selasa (15/8/2023).

"Kebutuhan mendesak saat ini, yakni makanan siap saji untuk warga yang terdampak banjir," Kabid Kedaruratan dan Logistik BPBD Kabupaten Pesisir Selatan, Defrisiswardi.

Selain makanan cepat saji, diperlukan juga alat evakuasi. Karena banyak warga yang terdampak banjir, tak terjangkau dengan alat yang  tersedia saat ini.

"Demikian laporan sementara dari Pusdalops BPBD Kabupaten Pesisir Selatan," ujarnya dikutip tribunpadang.com.

Sebelumnya bahwa petugas Kabupaten BPBD Pesisir Selatan bersama tim gabungan sedang melakukan evakuasi terhadap warga yang terdampak.

"Karena pada pagi hari ini, debit air semakin naik, kedalaman air diperkirakan saat ini mencapai 100 cm sampai dengan 175 cm," katanya.

Defrisiswardi menjelaskan bahwa banyak rumah warga yang terendam banjir dikarenakan posisi bangunan lebih rendah daripada badan jalan.

"Untuk jumlah rumah yang terendam banjir mencapai angka 494 unit rumah. Beruntung tidak ada korban jiwa dalam kejadian banjir ini," pungkasnya. (*)

   


Jika Anda punya informasi kejadian/peristiwa/rilis atau ingin berbagi foto?
Silakan SMS ke 0813 7176 0777
via EMAIL: redaksi@halloriau.com
(mohon dilampirkan data diri Anda)


BERITA LAINNYA    
Tim Unit Reaksi Cepat (URC) Satuan Polisi Pamong Praja dan Pemadam Kebakaran Kepulauan Meranti mengambil tindakan tegas menyita minuman tuakSudah Diingatkan Tapi Bandel, Satpol PP Kepulauan Meranti Sita Minuman Tuak di Selatpanjang
Tim Unit Reaksi Cepat (URC) Satuan Polisi Pamong Praja dan Pemadam Kebakaran Kepulauan Meranti mengambil tindakan tegas menyita minuman tuakSudah Diingatkan Tapi Bandel, Satpol PP Kepulauan Meranti Sita Minuman Tuak di Selatpanjang
Kadisdik Riau pakai rompi orange usai jadi tersangka korupsi di Setwan DPRD Riau.(foto: sri/halloriau.com)Dugaan Perjalanan Dinas Fiktif Jadi Modus Kadisdik Riau Sedot Anggaran di Setwan DPRD Riau
Duet XL Axiata dan Smartfren lahirkan MergeCo.(ilustrasi/int)Duet XL Axiata-Smartfren Ciptakan Entitas Baru MergeCo
Bupati Bengkalis bersama Tim Dekranasda Bengkalis.(foto: zulkarnaen/halloriau.com)HUT ke-44 Dekranasda di Surakarta, Bupati Kasmarni Pamerkan Kerajinan Khas Bengkalis
  FPK Riau kunker ke Dumai.(foto: mcr)Kunker ke Dumai, FPK Riau Matangkan Rencana Parade Bhineka Tunggal Ika 2024
Mahasiswa Umri ikuti Bimtek Penyusunan Proposal Enterpreneurship Award VIII 2024.(foto: mcr)Sosialisasi dan Bimtek Proposal Enterpreneurship Award VIII 2024, Umri Undang Reviewer Nasional
Kadisdik Riau saat dieksekusi Kejati Riau dalam kasus dugaan korupsi di Setwan DPRD Riau.(foto: sri/halloriau.com)Tersandung Kasus Korupsi, Pemprov Pastikan Kadisdik Riau Tak Dapat Pendampingan Hukum
Korupsi Setwan DPRD Riau, Kejati Riau, Kadisdik Riau, Tengku Fauzan ditahan Kejati Riau terkait dugaan korupsi (foto/Yuni)Dugaan Korupsi Anggaran di Setwan, Kejati Tahan Kadisdik Riau
Ketua Golkar Dumai, Ferdiansyah didampingi sejumlah pengurus inti menyatakan maju di Pilkada Dumai 2024 (foto/Bambang)Ketua DPD Partai Golkar Dumai Ferdiansyah Nyatakan Sikap Maju Pilkada Dumai 2024
Komentar Anda :

 
Potret Lensa
Pj Gubri SF Hariyanto Lepas CJH Riau
 
 
 
Eksekutif : Pemprov Riau Pekanbaru Dumai Inhu Kuansing Inhil Kampar Pelalawan Rohul Bengkalis Siak Rohil Meranti
Legislatif : DPRD Pekanbaru DPRD Dumai DPRD Inhu DPRD Kuansing DPRD Inhil DPRD Kampar DPRD Pelalawan DPRD Rohul
DPRD Bengkalis DPRD Siak DPRD Rohil DPRD Meranti
     
Management : Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Kode Etik Jurnalistik Wartawan | Visi dan Misi
    © 2010-2024 PT. METRO MEDIA CEMERLANG (MMC), All Rights Reserved